Thursday, February 2, 2017

SPESIFIKASI SATRIA FU 150 FI



Siapa yang tidak tahu dengan motor ayago satu ini, motor ayam jago yang sangat superior penantan si Honda Sonic 150 R ini, kini Suzuki tidak tinggal diam, setelah Honda Sonic 150 keluar pada tahun 2015 kini suzuki meluncurkan produk teranyarnya, yaitu satria FU 150 Injeksi.
dibawah adalah spesifikasi dari satria FU 150 Fi :




Jenis PerubahanSuzuki Satria f150Suzuki Satria Injeksi Terbaru
BodyBody biasaBody Lebih Sport dan Special
Kapasitas MesinMesin 150ccMesin 150cc
PendinginOil CooledLiquid Cooled (Radiator)
Mesin4 tak, DOHC,4 tak, DOHC,
Tranmisi6 Speed6 Speed
Kapasitas Tangki4.2L4L
Sistem Starter Elektrik dan Kaki Elektrik dan Kaki
Rem Depan Cakram Cakram
Rem Belakang Cakram Cakram
Silinder 1 silinder 1 silnder
Perbandingan kompresi 10.2:1 11:5
Sistem Bahan Bakar Mikuni bs26 Fuel Injection
Sistem PengapianCDI Euro3
Sistem Suplai BBM Karburator Injeksi
 Footstep Model Bebek Model Lipat

No comments:

Post a Comment